Babinsa Koramil Banjarangkan Pantau Progres Pembangunan KDKMP di Desa Tusan

    Babinsa Koramil Banjarangkan Pantau Progres Pembangunan KDKMP di Desa Tusan

    Klungkung, - Babinsa Koramil Banjarangkan, Serka Dewa Putu Carma Mudita melakukan pemantauan terhadap progres pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih yang berlokasi di Desa Tusan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung.

     

    Kegiatan yang dilakukan pada Sabtu (10/01/2026) itu sebagai bentuk dukungan TNI-AD, khususnya Kodim Klungkung terhadap program Pemerintah dalam meningkatkan perekonomian dan kesejahteraan masyarakat desa.

     

    Dalam kegiatan tersebut, Serka Dewa Putu turun langsung ke lokasi pembangunan untuk melihat sejauh mana perkembangan fisik bangunan serta memastikan pekerjaan berjalan sesuai rencana.

     

    Selain itu, ia juga berkoordinasi dengan perangkat desa dan pihak terkait guna mengetahui kendala yang dihadapi selama proses pembangunan.

     

    “Keberadaan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih diharapkan dapat menjadi wadah bagi masyarakat dalam mengembangkan usaha dan meningkatkan pendapatan, ” jelasnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Serda Dewa Gede Wasista Gencar Lakukan Patroli...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil Dawan Lakukan Pengamanan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kodaeral X TNI AL Bentuk X Point UMKM Sebagai Wadah Strategis Pemberdayaan  Ekonomi Masyarakat
    Babinsa Koramil Banjarangkan Turun Tangan Atasi Kebakaran Peternakan Ayam di Desa Timuhun
    Pjs Danramil Dawan Pimpin Langsung Gotong-Royong Penyiapan Lahan KDKMP
    Babinsa Kodim Klungkung Kembali Disebar Sosialisasikan Rekrutmen TNI AD
    Kodaeral X TNI AL Gelar Upacara Tabur Bunga di Laut Dalam Rangka Hari Dharma Samudera 2026

    Ikuti Kami